Wisata di Halmahera Timur
- account_circle Team
- calendar_month Ming, 10 Agu 2025
Pulau Woto atau pulau otto, berada di pulau Woto, Kec. Maba Selatan. Pulau Woto dikelilingi pasir putih dan memiliki ombak yang besar. Pantai yang bagus untuk Surfing karena ombaknya besar. Akses : a. Perjalanan dari Buli Ke Pulau Woto Dapat di tempuh kurang Lebih 2 Jam dengan Speedboat. b. Perjalanan dari Kota Maba Kurang Lebih 1.5 Jam dengan Speedboat.
- Penulis: Team
- Editor: Muhamad S. Haliun







