Breaking News
light_mode
Beranda » Internasional » Israel dan Iran Sepakat Gencatan Senjata Usulan Trump, Konflik 12 Hari Berakhir Sementara

Israel dan Iran Sepakat Gencatan Senjata Usulan Trump, Konflik 12 Hari Berakhir Sementara

  • account_circle Al Muhammad
  • calendar_month Rab, 25 Jun 2025

Departemen Luar Negeri AS melaporkan bahwa lebih dari 400 orang dievakuasi dari wilayah konflik, termasuk warga negara AS, penduduk tetap, dan keluarga mereka. Evakuasi dilakukan lewat jalur udara, darat, serta laut ke negara-negara tetangga seperti Yordania, Mesir, Siprus, dan Azerbaijan.

Namun, ada laporan beberapa warga AS ditahan di Iran yang masih diverifikasi pihak berwenang AS. Gencatan senjata langsung berdampak positif pada pasar keuangan global. Dow Jones, S&P 500, dan Nasdaq naik signifikan, sementara harga minyak dunia mengalami penurunan.

Hal ini dipicu meredanya ketegangan dan pernyataan Trump bahwa China tetap dapat membeli minyak dari Iran.

Kepala Strategi Pasar B. Riley Wealth, Art Hogan, menyebut stabilitas pasca-konflik sebagai pemicu utama kenaikan pasar. “Jika deeskalasi ini bertahan, maka pasar akan semakin solid,” ujarnya.

  • Penulis: Al Muhammad
  • Editor: Muhammad S. Haliun

Berita Lainnya

  • Kades Wama bantah Korupsi Dana Desa semua Telah diaudit Inspektorat

    Kades Wama bantah Korupsi Dana Desa semua Telah diaudit Inspektorat

    • calendar_month Sab, 29 Nov 2025
    • account_circle Al Muhammad
    • 0Komentar

    Ternate, Kokehe – Kepala Desa (Kades) Wama, Kecamatan Oba Selatan, Kota Tidore Kepulauan (Tikep), S.I.M alias Sahril, membantah tuduhan penyalahgunaan Dana Desa (DD) sejak awal masa jabatannya hingga saat ini. Pernyataan itu disampaikan menyusul pemberitaan sebelumnya yang menuding Sahril diduga menilep anggaran desa sejak tahun 2020 hingga 2025, sebagaimana disampaikan warga dan laporan Forum Pemerhati […]

  • Ratusan Massa Geruduk Polda Sultra, Tuntut Oknum Penyidik Dicopot

    Ratusan Massa Geruduk Polda Sultra, Tuntut Oknum Penyidik Dicopot

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • account_circle Charles
    • 0Komentar

    Massa juga menyoroti tiga perkara yang ditangani Brigadir SH, mulai dari kasus dugaan penyerobotan tanah tahun 2016, dugaan penipuan atau penggelapan hak atas barang tidak bergerak tahun 2023, hingga dugaan pemalsuan surat tahun 2025. Dalam ketiga kasus itu, pelapornya disebut memiliki kaitan dengan pihak yang sama. AP2H Sultra menilai pola penanganan tersebut melanggar asas imparsialitas […]

  • Akademisi Nilai Perjadin Rp 25 Miliar Dinkes Halbar Tak Sejalan Efisiensi Nasional

    Akademisi Nilai Perjadin Rp 25 Miliar Dinkes Halbar Tak Sejalan Efisiensi Nasional

    • calendar_month Sen, 11 Agu 2025
    • account_circle Al Muhammad
    • 0Komentar

    Jailolo, Kokehe – Akademisi Universitas Khairun (Unkhair) Ternate, Muamil Sunan, menilai DPRD Halmahera Barat (Halbar) perlu memberi perhatian serius terhadap besarnya anggaran perjalanan dinas dalam kota yang dialokasikan Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat pada APBD 2025. Berdasarkan dokumen Rencana Umum Pengadaan (RUP) APBD Halbar 2025 yang diperoleh Kokehe, Dinkes Halbar tercatat menganggarkan Rp 25.105.669.000 untuk perjalanan […]

  • BEM Faperta Unkhair Desak Polda Malut Bebaskan 11 Warga Adat Maba Sangaji

    BEM Faperta Unkhair Desak Polda Malut Bebaskan 11 Warga Adat Maba Sangaji

    • calendar_month Sen, 11 Agu 2025
    • account_circle Al Muhammad
    • 0Komentar

    Ternate, Kokehe – Dukungan untuk 11 warga adat Maba Sangaji, Halmahera Timur, yang kini menjalani sidang di Pengadilan Negeri (PN) Soasio, terus mengalir dari mahasiswa Universitas Khairun (Unkhair) Ternate, Maluku Utara. Kali ini, giliran Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Pertanian (Faperta) yang menyatakan sikap tegas. Sebelumnya, aksi solidaritas datang dari ratusan mahasiswa Fakultas Keguruan dan […]

  • Wisata di Halmahera Timur photo_camera 6

    Wisata di Halmahera Timur

    • calendar_month Ming, 10 Agu 2025
    • account_circle Team
    • 0Komentar
  • KPK Terima Dokumen Laporan Dugaan Mafia Tambang dari FORMAT PRAGA

    KPK Terima Dokumen Laporan Dugaan Mafia Tambang dari FORMAT PRAGA

    • calendar_month Sen, 11 Agu 2025
    • account_circle Team
    • 0Komentar

    Penyerahan dokumen oleh FORMAT PRAGA kepada perwakilan KPK Menurut Alfian, pelanggaran ini masuk kategori serius karena tidak sesuai ketentuan UU Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. “Ini bukan hanya pencemaran, tapi bencana ekologis yang diabaikan. KPK wajib memeriksa siapa yang bermain di balik izin tambang ini,” katanya. Dalam dokumen yang diserahkan, […]

error: Content is protected !!
expand_less